Page 1 of 2 12 LastLast
Results 1 to 20 of 71

Thread: tarikan senar seberapa yg bikin smash-an kenceng

Hybrid View

Previous Post Previous Post   Next Post Next Post
  1. #1

    Default tarikan senar seberapa yg bikin smash-an kenceng

    salam kenal suhu-suhu FTB
    member baru mau minta wejangan

    habis baca2 soal patokan tarikan senar, ada satu hal yg mau ditanyakan

    tarikan senar yg kecil itu sebenar nya membuat smash semakin kencang atau tidak?
    krn habis baca2, katanya klo pukulan lob sudah melebihi garis belakang, berarti tarikan harus dinaikkan...supaya tidak out2
    klo lob aja sampai out, harus nya pukulan smash pun semakin kencang kan

    terima kasih buat masukan nya

  2. #2
    Join Date
    Dec 2009
    Location
    Tanjung Duren Selatan
    Posts
    2,184

    Default

    Quote Originally Posted by Big[D] View Post
    salam kenal suhu-suhu FTB
    member baru mau minta wejangan

    habis baca2 soal patokan tarikan senar, ada satu hal yg mau ditanyakan

    tarikan senar yg kecil itu sebenar nya membuat smash semakin kencang atau tidak?
    krn habis baca2, katanya klo pukulan lob sudah melebihi garis belakang, berarti tarikan harus dinaikkan...supaya tidak out2
    klo lob aja sampai out, harus nya pukulan smash pun semakin kencang kan

    terima kasih buat masukan nya
    Salam kenal juga suhu...
    Sebagai member lama ane mau coba membantu...
    Silakan suhu dibawah ane kasih pencerahannya....
    Sekian dan trima kasih suhu...

  3. #3
    Join Date
    Dec 2012
    Location
    MEDAN
    Posts
    294

    Default

    suhu bacanya di tread yang mana? seharusnya dari tread" sebelumnya sudah di jelaskan dengan jelas berbagai sudut pandang dan poin" berbeda tentang tarikan senar yang suhu maksud..mungkin suhu masih kurang rajin membaca
    Live On !!!

  4. #4
    Join Date
    Jan 2013
    Location
    sulsel
    Posts
    12,467

    Default

    semakin tinggi tarikan semakin kencang dan semakin besar potensi power smash yg bisa dihasilkan TAPI harus didukung power pemain yg besar pula.

    kelebihan senar kencang:
    ● potensi power smash lebih besar
    ● hitting sound lebih besar, suara smash lebih jederrrrr
    ● pukulan lebih akurat, placing2 lebih enak
    ● netting lebih enak
    tapi semua itu harus didukung power pemakai yg besar pula

    kekurangan tarikan kencang
    ○ kalau power pemakai standar bakal gak keluar power smash
    ○ senar lebih cepat putus
    ○ berat ngelob bagi yg powernya standar
    ○ resiko raket patah lebih besar

    jadi tarikan sesuaikan power suhu saja.

  5. #5

    Default

    Quote Originally Posted by amri_acen View Post
    semakin tinggi tarikan semakin kencang dan semakin besar potensi power smash yg bisa dihasilkan TAPI harus didukung power pemain yg besar pula.

    kelebihan senar kencang:
    ● potensi power smash lebih besar
    ● hitting sound lebih besar, suara smash lebih jederrrrr
    ● pukulan lebih akurat, placing2 lebih enak
    ● netting lebih enak
    tapi semua itu harus didukung power pemakai yg besar pula

    kekurangan tarikan kencang
    ○ kalau power pemakai standar bakal gak keluar power smash
    ○ senar lebih cepat putus
    ○ berat ngelob bagi yg powernya standar
    ○ resiko raket patah lebih besar

    jadi tarikan sesuaikan power suhu saja.
    Mantab penjelasan Suam.

  6. #6
    Join Date
    Jan 2013
    Location
    sulsel
    Posts
    12,467

    Default

    Quote Originally Posted by rusma View Post
    Mantab penjelasan Suam.
    hasil nyerap ilmu dari guru2 ane suhu

  7. #7
    Join Date
    Sep 2014
    Location
    Cibubur
    Posts
    336

    Default

    Smash kencang ya tergantung power yang mengayunkan pukulan smashnya.. alias power pemain-nya dulu.. baru dibantu oleh jenis raket dan tarikan senarnya.. Raketnya yg lebih berat apalagi head-heavy lebih membantu untuk menghasilkan power.. walaupun mengayunkannya setengah mati.. bikin cepet capek juga..

    Pakai saja tarikan 28 atau 29 untuk penyenaran mesin konvensional/manual.. atau kalau pakai mesin digital ya di kisaran 25-26..

    Jenis senar power biasanya pake yang Yonex BG-80 atau Yonex Nanogy BG-95..<< agak lebih tebal senarnya..

    Cheers
    aldow @cibubur
    Nanoray 900 NC 2UG5 BG-66

  8. #8
    Join Date
    Jul 2013
    Location
    diantara surga dan neraka
    Posts
    418

    Default

    Quote Originally Posted by amri_acen View Post
    semakin tinggi tarikan semakin kencang dan semakin besar potensi power smash yg bisa dihasilkan TAPI harus didukung power pemain yg besar pula.

    kelebihan senar kencang:
    ● potensi power smash lebih besar
    ● hitting sound lebih besar, suara smash lebih jederrrrr
    ● pukulan lebih akurat, placing2 lebih enak
    ● netting lebih enak
    tapi semua itu harus didukung power pemakai yg besar pula

    kekurangan tarikan kencang
    ○ kalau power pemakai standar bakal gak keluar power smash
    ○ senar lebih cepat putus
    ○ berat ngelob bagi yg powernya standar
    ○ resiko raket patah lebih besar

    jadi tarikan sesuaikan power suhu saja.
    Penjelasan dari sang juara level SS BWF memang mustahil dibantah, cucu murid nurut aja deh

  9. #9
    Join Date
    Jan 2013
    Location
    sulsel
    Posts
    12,467

    Default

    Quote Originally Posted by quixilver View Post
    Penjelasan dari sang juara level SS BWF memang mustahil dibantah, cucu murid nurut aja deh
    coach ane dari singapura jauh lebih paham

  10. #10

    Default

    saya bacanya dari sini suhu
    http://www.tepokbulu.com/forum/showthread.php?t=58

    maksud saya, apakah pemain yg punya power besar, smash an nya bakal lebih kenceng klo tarikan senar nya semakin kencang...
    karena dari thread yg baca d atas itu, yg saya tangkap (mungkin ada yg kelewatan), senar tarikan rendah pun bisa membuat cock keluar garis belakang lapangan

    jadi mungkin tdk, power yg besar, disertai tarikan senar rendah (misal tarikan yg cocok 29 sesuai dr thread d atas, tapi d tarik 27) akan menghasilkan smash yg lebih kencang...tetapi perlu kontrol power untuk lob dan pukulan lain nya jika dbandingkan senar ditarik 29 sesuai dengan hasil ujicoba berdasar thread yg saya baca d atas

    thx

  11. #11
    Join Date
    Mar 2010
    Posts
    1,596

    Default

    Quote Originally Posted by Big[D] View Post
    saya bacanya dari sini suhu
    http://www.tepokbulu.com/forum/showthread.php?t=58

    maksud saya, apakah pemain yg punya power besar, smash an nya bakal lebih kenceng klo tarikan senar nya semakin kencang...
    karena dari thread yg baca d atas itu, yg saya tangkap (mungkin ada yg kelewatan), senar tarikan rendah pun bisa membuat cock keluar garis belakang lapangan

    jadi mungkin tdk, power yg besar, disertai tarikan senar rendah (misal tarikan yg cocok 29 sesuai dr thread d atas, tapi d tarik 27) akan menghasilkan smash yg lebih kencang...tetapi perlu kontrol power untuk lob dan pukulan lain nya jika dbandingkan senar ditarik 29 sesuai dengan hasil ujicoba berdasar thread yg saya baca d atas

    thx
    Setahu saya (mungkin belum ketemu searching di Google) penelitian secara ilmiah/teknis mengenai hubungan Senar dengan pukulan tertentu belum ada, jadi semua dikembalikan berdasarkan pengalaman dan personal feeling masing2x

    Kalau sudah riil dilapangan, banyak Parameter yang menentukan keras/kencangnya pukulan seorang pemain. Banyak pemula yang ingin pukulan (terutama Smash) ynag kencang/keras, bahkan kalau bisa menyamai atlit, tapi mereka lupa bahwa pukulan kencang itu prosentase terbesar dihasilkan dari Skill atau diri si pemain itu sendiri.

    Walaupun aksesoris bisa membantu, tetapi pengaruhnya tidak signifikan, kecuali dalam kondisi tertentu dimana skill pemain dan lawan seimbang, maka aksesoris bisa membuat perbedaan

  12. #12
    Join Date
    Jul 2014
    Location
    Yogyakarta
    Posts
    78

    Default

    Quote Originally Posted by amri_acen View Post
    semakin tinggi tarikan semakin kencang dan semakin besar potensi power smash yg bisa dihasilkan TAPI harus didukung power pemain yg besar pula.

    kelebihan senar kencang:
    ● potensi power smash lebih besar
    ● hitting sound lebih besar, suara smash lebih jederrrrr
    ● pukulan lebih akurat, placing2 lebih enak
    ● netting lebih enak
    tapi semua itu harus didukung power pemakai yg besar pula

    kekurangan tarikan kencang
    ○ kalau power pemakai standar bakal gak keluar power smash
    ○ senar lebih cepat putus
    ○ berat ngelob bagi yg powernya standar
    ○ resiko raket patah lebih besar

    jadi tarikan sesuaikan power suhu saja.

    mantap ini

  13. #13

    Default

    Member biasa ijin nyimak..

  14. #14
    Join Date
    Jan 2012
    Location
    INDONESIA
    Posts
    3,013

    Default

    Saya pilih Bg85 setelah kecewa nbg98, bg66, bg80, bg80p, bg68ti.
    Cukup dengan 28 lbs aja. Sesuai kodrat kemampuan tangan saja.

    NB: Pengen kencengan lagi smashnya mungkin perlu pake Cock Standar Turnamen Internasional.

  15. #15
    Join Date
    Jan 2012
    Location
    INDONESIA
    Posts
    3,013

    Default

    Karakter permukaan senar dan Elongasi senar juga berpengaruh.

  16. #16
    Join Date
    Oct 2014
    Location
    ciamis-banjar-purokerto
    Posts
    56

    Default

    trit yang bermanfaat, menambah pengetahuan dan analisis. makasih suhu ts

  17. #17

    Default

    kayanya kalau masalah tarikan senar itu tergantung player shu...semakin tarikan tinggi harus punya tenaga besar
    kalau tenaga kecil kayaa newwwbie ini tak sangup2 suhu..kaya triplek nanti

  18. #18
    Join Date
    Sep 2014
    Posts
    91

    Default

    Tarik 26 lbs lumayan kencang smash jadinya

  19. #19

    Default

    Kl nubie hanya mampu 25x27,5 saja, mantap!
    Repulsi ada, senar pun cukup awet.
    Suara jg msh OK.

    Dari pengalaman temen nubie yg punya power besar & pake tarikan tinggi, potensi sering problem di daerah elbow & shoulder.
    CMIIW

  20. #20

    Default

    Kalo menurut ane, lebi baik urat2 lengan, pergelangan dan bahu yg yg di tarik kenceng hahahaha
    Cuma ada 1 pemain yg urat otot2 nya begitu kencang dan besar2
    Yaitu suhu dr nets, suhu dimas aka and1 (atas ane neh ) ato biasa di panggil st12.
    Kalo sampai smash beliau ga kencang, berarti hoax
    Salam nubie...

Posting Permissions

  • You may not post new threads
  • You may not post replies
  • You may not post attachments
  • You may not edit your posts
  •